Gawangnya Mudah Dibobol, Andre Onana Tetap Dianggap sebagai Salah Satu Kiper Terbaik di Dunia

Gawangnya Mudah Dibobol, Kendati sudah kebobolan banyak gol, Andre Onana tetap di anggap sebagai salah kiper terbaik di dunia oleh mantan pemain Manchester United.

Andre Onana tak menjalani start yang baik sejak bergabung dengan Manchester United pada musim panas 2023.

Hal itu bisa d lihat dari statistik yang di hasilkan oleh mantan kiper Inter Milan itu.

Onana telah tampil sebanyak delapan kali bersama Setan Merah di semua ajang

Dalam delapan laga itu, Onana telah kebobolan sebanyak 14 kali.

Rinciannya adalah Onana kebobolan sebanyak 10 kali di Liga Inggris 2023-2024.

Gawang yang di kawal kiper asal Kamerun itu bobol dua kali saat Man United kalah 0-2 dari Tottenham Hotspur di pekan ke-2.

Onana kembali kebobolan 2 kali saat Setan Merah menang 3-2 atas Nottingham Forest di matchday 3.

Selanjutnya, Onana kebobolan 3 gol dalam laga melawan Arsenal.

Di tambah dengan kebobolan 3 gol saat bersua Brighton & Hove Albion di pekan kelima.

Adapun empat kebobolan lainnya terjadi di Liga Champions 2023-2024

Kala itu, Onana kebobolan 4 gol saat Manchester United kalah 3-4 dari Bayern Muenchen dalam laga pertama mereka di Grup A Liga Champions musim ini.

Gawangnya Mudah Dibobol, Andre Onana Tetap Dianggap sebagai Salah Satu Kiper Terbaik di Dunia

Total, Onana telah kebobolan sebanyak 14 kali dalam 8 laga bersama Setan Merah di semua ajang.

Catatan di atas membuat Onana jadi sasaran kritik dan di anggap tidak pantas menjadi penjaga gawang utama Setan Merah.

Namun, tak semua orang memberikan kritik kepada Onana.

Ada satu sosok yang tetap membela kiper berusia 27 tahun itu.

Sosok yang membela Onana adalah mantan pemain Setan Merah, Daley Blind.

Lewat komentarnya, Blind menyebut bahwa Onana adalah kiper terhebat di dunia.

“Dia salah satu kiper terhebat di dunia,” kata Daley,

“Dia memiliki sikap acuh tak acuh, dia lengkap dan jika pikirannya benar, dia bisa menjadi salah satu kiper terbaik.”

ingin berlatih lebih banyak. Saya memiliki hubungan yang baik dengannya,” ujar Blind menambahkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *